Menerima Takdir dengan Rasa Yakin dan Tawakal

Kehidupan dunia berisi kejadian yang tidak terduga dan tidak pasti. Kita sudah berencana dan berusaha tetapi seringkali kenyataan tidak sesuai dengan harapan. Semakin besar harapan, maka akan semakin besar rasa kecewa yang akan dirasakan. Rencana kita sebagai manusia yang lemah dan banyak kekurangan tentu tidak sebanding dengan besarnya ilmu dan kuasa Allah ta’ala. Oleh karena … Continue reading Menerima Takdir dengan Rasa Yakin dan Tawakal

Tiga Ayat Alquran Terkait Tawakal

Bertawakallah kepada Allah. Ulama mengatakan bahwa tawakal adalah menggantungkan hati dengan sejujur-jujurnya kepada Allah SWT dalam mendatangkan kemaslahatan, menolak kemudaratan perkara dunia atau ukhrawi, dan menyerahkan segala urusan kepada Allah SWT. Takwa adalah keyakinan atau iman yang mantap bahwa tidak ada yang mampu memberi atau mengambil kecuali Allah SWT, dan tidak ada yang mampu memberikan … Continue reading Tiga Ayat Alquran Terkait Tawakal

3 Alasan Tawakal kepada Allah Jadi Kunci Membuka Rezeki

Tawakal berarti kesungguhan hati dalam bergantung secara penuh kepada Allah SWT. Seorang Muslim yang beriman tidak perlu khawatir dengan perkara-perkara dunia, seperti rezeki. Mereka sepenuhnya telah menyerahkan urusan dunia mereka kepada Allah SWT yang telah menciptakan dunia itu sendiri. Sebagaimana disebutkan Imam Ghazali dałam kitabnya Minhajul Abidin, “Sebenarnya rezeki itu menjadi cukup dengan tawakal. Engkau … Continue reading 3 Alasan Tawakal kepada Allah Jadi Kunci Membuka Rezeki

Berdiam Diri dengan Tawakal? Tirulah Burung dengan Cara Tawakal Terbaiknya

“Dan barangsiapa yang bertawakkal kepada Allah niscaya Allah akan mencukupkan (keperluan)-nya. Sesungguhnya Allah melaksanakan urusan yang (dikehendaki)-Nya. Sesungguhnya Allah telah mengadakan ketentuan bagi tiap-tiap sesuatu.” (QS Ath Thalaq: 3) Inilah petikan ayat yang mendorong seorang untuk mengikatkan diri dalam sikap tawakal. Ketika tawakal dilakukan, Allah tidak akan pernah ingkar memenuhi janjinya dalam mencukupi kebutuhan hambanya. … Continue reading Berdiam Diri dengan Tawakal? Tirulah Burung dengan Cara Tawakal Terbaiknya

Prinsip Tawakal

NABI Nuh dan Hud, saat kaumnya membuat rencana jahat, kedua Nabi ini berkata kepada kaumnya bahwa mereka dipersilahkan untuk membuat semua rencana jahat dengan seluruh sumber daya dimilikinya. Tak usah ditunda. Lakukan sekarang. Tak usah disembunyikan. Melawan kekuatan yang besar ini ada yang dilakukan oleh kedua Nabi tersebut? Saat seluruh pembesar kaum para Nabi menolak … Continue reading Prinsip Tawakal

Tak Sekadar Tawakal

Tawakal merupakan salah satu ibadah hati yang diperintahkan Allah Ta’ala. Tawakal mencakup kumpulan (himpunan) dari keimanan dan seluruh urusan hamba itu berkaitan dengan tawakal. Allah Ta’ala berfirman, وَتَوَكَّلْ عَلَى ٱللَّهِ ۚ إِنَّهُۥ هُوَ ٱلسَّمِيعُ ٱلْعَلِيمُ “Dan bertawakallah kepada Allah. Sesungguhnya Dialah Yang Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui.” (QS. Al-Anfal: 61) Dalam firman-Nya yang lain, وَعَلَى … Continue reading Tak Sekadar Tawakal

Sudah Benarkah Tawakal Kita?

Tawakal memiliki kedudukan yang sangat tinggi dalam Islam. Bahkan, Allah kaitkan dengan ibadah sebagaimana di dalam firman-Nya, فَاعْبُدْهُ وَتَوَكَّلْ عَلَيْهِۗ “Maka sembahlah Dia dan bertawakallah kepada-Nya.” (QS. Hud: 123) Allah Ta’ala jadikan tawakal ini sebagai sebab untuk mendapatkan kecintaan-Nya. Ia berfirman, اِنَّ اللّٰهَ يُحِبُّ الْمُتَوَكِّلِيْنَ “Sungguh, Allah mencintai orang-orang yang bertawakal.” (QS. Al-Imran: 159) Para … Continue reading Sudah Benarkah Tawakal Kita?

Tawakal Bukan Meninggalkan Usaha

Meninggalkan usaha bukanlah merupakan syarat Tawakal , bahkan Abubakar menjaga Gua Tsur dari bahaya binatang bisa, dengan menyumbatkan lobang dengan tangannya SEORANG Arab badui datang menghadap Nabi dan membiarkan untanya tanpa diikat. Sewaktu ditanya mengapa engkau biarkan untamu, dia menjawab: Aku bertawakal  kepada Allah, maka nabi berkata, yang aritnya, ”Ikatkanlah untamu itu barulah kamu bertawakal … Continue reading Tawakal Bukan Meninggalkan Usaha

Tawakal

Tawakkal adalah menyandarkan hati kepada Allah ketika mencari maslahat atau menghindari mudarat dalam perkara duniawi dan ukhrawi AT-TAWAKKAL adalah kata dalam bahasa Arab. Kata ini berasal dari bentuk kelima dari akar و ك ل (waw – kaf-  lam). Yang berarti menyerahkan diri kepada, mengandalkan/ bergantung pada, atau memiliki kepercayaan pada orang lain. Kata masdarnya (kata … Continue reading Tawakal

Tawakal dalam Setiap Keadaan

Tawakal adalah amalan yang harus senantiasa membersamai setiap aktifitas kita. Dalam banyak ayat, Allah Ta’ala menjelaskan bahwasanya seorang mukmin harus bertawakal dalam berbagai kondisi. Pada artikel ini akan dijelaskan beberapa keadaan yang menuntut adanya tawakal dalam melakukannya. Perintah tawakal ketika beribadah Allah Ta’ala berfirman, فَاعْبُدْهُ وَتَوَكَّلْ عَلَيْهِ “Maka sembahlah Dia, dan bertawakallah kepada-Nya” (QS. Hud: … Continue reading Tawakal dalam Setiap Keadaan