Jalan Meraih Ikhlas

Ikhlas mudah diucapkan, tetapi sukar dilaksanakan. Dalam bahasa Arab, akar katanya ialah kha-la-sha. Artinya, ‘murni’ atau ‘bersih’. Dalam Alquran, terdapat surah al-Ikhlash. Surah ke-112 itu, bagaimanapun, tidak memuat satu pun kata ikhlash. Secara garis besar, dengan surah tersebut Allah SWT secara khusus menceritakan perihal Diri-Nya. Tema tauhid yang kuat dalam surah al-Ikhlash mengindikasikan petunjuk tentang … Continue reading Jalan Meraih Ikhlas

Ikhlas dan Macam-macamnya

Kata ikhlas, mesti sering kita dengar dari orang tua, guru atau seorang kiai. Memang kata ikhlas itu penting untuk diwujudkan dalam niat dan perbuatan kita sehari-hari. Jangan sampai kata ikhlas hanya diucapkan saja tanpa direalisasikan. Mengingat, ikhlas merupakan salah satu factor kunci diterimanya amal perbuatan kita oleh Allah SWT. Berbicara kata ikhlas, secara bahasa, ikhlas … Continue reading Ikhlas dan Macam-macamnya

Perintah untuk Ikhlas Beribadah

Dari Umar bin Khathab Radhiyallahu’anhu, bahwa Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wasallam bersabda, “Sesungguhnya setiap amal dinilai dengan niatnya. Dan setiap orang akan dibalas sesuai dengan apa yang dia niatkan. Barang siapa yang hijrahnya kepada Allah dan rasul-Nya hijrahnya kepada Allah dan rasul-Nya. Dan barang siapa yang hijrahnya kepada dunia yang ingin dia peroleh atau perempuan yang ingin dinikahinya hijrahnya … Continue reading Perintah untuk Ikhlas Beribadah

Ikhlas Kunci Utama Perbuatan Diterima Allah

Ikhlas; kata Imam Qusyairi, mengesakan Allah dalam mengerjakan ketaatan dengan sengaja. Ibadah yang dilaksanakan semata-mata untuk mendekatkan diri kepada Allah tanpa ada tendensi lain. Dalam Risalah al Qusyairiyah menyebutkan ibadah yang dikerjakan murni dari perbuatan dari pandangan makhluk. الإخلاصُ إفرادُ الحقِ سبحانه في الطاعة بالقصدِ، وهو أن يريدَ بطاعته التقرّبَ إلى الله تعالى دون شيء آخرَ، مِن … Continue reading Ikhlas Kunci Utama Perbuatan Diterima Allah

6 Langkah Menjaga Keikhlasan

Amal kebaikan yang tidak didasari keikhlasan hanya akan menghasilkan kesia-siaan belaka Hidayatullah.com–Keikhlasan dalam beramal merupakan perbuatan yang teramat penting dan akan membuat hidup seseorang menjadi lebih mudah, indah dan jauh lebih bermakna. Amal kebaikan yang tidak didasari keikhlasan hanya akan menghasilkan kesia-siaan belaka. Bahkan ia bisa mendatangkan azab Allah. Sebuah amal yang dilakukan bukan karena-Nya … Continue reading 6 Langkah Menjaga Keikhlasan

Mualaf I Gede Nyoman Wisnu, Surat Al-Ikhlas Getarkan Hati

Hati mualaf I Gede Nyoman Wisnu bergetar dengar surat Al-Ikhlas meski belum Islam. Wisnu, pria berusia 34 tahun lahir di keluarga yang berbeda agama. Ibunya seorang Muslimah, sedangkan ayahnya penganut Hindu. Perjalanannya menemukan hidaya Islam pun cukup berliku. Sejak kecil, pemilik nama lengkap I Gede Nyoman Wisnu Satyadharma ini diajarkan dua agama dari kedua orang tuanya. Kebiasaan … Continue reading Mualaf I Gede Nyoman Wisnu, Surat Al-Ikhlas Getarkan Hati

Kecintaan Surat Al-Ikhlas yang Antarkan Sahabat ke Surga

Sahabat Nabi Muhammad dari kalangan Anshar mencintai surat Al-Ikhlas Dahulu ada seorang sahabat yang kerap membaca surat Al Ikhlas dalam sholatnya. Kecintaannya terhadap surat Al-Ikhlas itulah yang menyebabkan sahabat tersebut masuk surga. Hal ini sebagaimana diriwayatkan dari Imam al-Bukhari, dalam kitab Shahih-nya, dari Anas bin Malik RA:  عَنْ أَنَسِ بْنِ مَالِكٍ رَضِيَ اللَّهُ عَنْهُ ، كَانَ رَجُلٌ مِنَ … Continue reading Kecintaan Surat Al-Ikhlas yang Antarkan Sahabat ke Surga

Inilah 5 Keutamaan Surat Al-Ikhlash

QS. Al-Ikhlash ayat 1-4. قُلْ هُوَ اللَّهُ أَحَدٌ ۝ اللَّهُ الصَّمَدُ ۝ لَمْ يَلِدْ وَلَمْ يُولَدْ ۝ وَلَمْ يَكُن لَّهُ كُفُوًا أَحَدٌ۝ 1. Katakanlah: “Dialah Allah, Yang Maha Esa.2. Allah adalah Tuhan yang bergantung kepada-Nya segala sesuatu.3. Dia tiada beranak dan tidak pula diperanakkan,4. dan tidak ada seorangpun yang setara dengan Dia”. Pernah membaca atau mendengar surat … Continue reading Inilah 5 Keutamaan Surat Al-Ikhlash

Mengenal Ikhlas, Dasar dari Semua Ibadah

Orang ikhlas akan merasa senang apabila melihat orang lain lebih baik. Ikhlas (berakar kata khalasha) berarti jernih, bersih, murni, dan suci dari campuran dan pencemaran. Dalam konteks amal ibadah, orang ikhlas (mukhlis) adalah orang yang beramal karena Allah semata, menghindari pujian dan perhatian makhluk, dan membersihkan amal dari setiap yang mencemarkannya. Orang yang mukhlis ialah … Continue reading Mengenal Ikhlas, Dasar dari Semua Ibadah

Pahala Membaca Surah Al Ikhlas

Sesungguhnya surah al-Ikhlas sebanding (dengan) sepertiga Alquran. Ada pahala bagi siapa saja yang membaca surah al-Ikhlas. Nabi SAW bersabda, “Demi (Allah) yang jiwaku di tangan-Nya, sesungguhnya surah al-Ikhlas sebanding (dengan) sepertiga Alquran.” (HR. Bukhari). Itu artinya bagi yang membacanya akan mendapat ganjaran pahala seperti membaca sepertiga Alquran. Namun Nabi SAW tidak memberi rekomendasi untuk membaca tiga kali … Continue reading Pahala Membaca Surah Al Ikhlas