10 Manfaat dan Dampak Ilmiah Puasa pada Kesehatan Tubuh

JAKARTA– Bulan ramadhan telah tiba, artinya kesempatan umat muslim untuk menjalankan kewajiban berpuasa dan mendapatkan pahala sebanyak-banyaknya juga terbuka. Dengan niat yang kuat dan ikhlas, ibadah puasa dapat kita jalani dengan maksimal sekaligus memberikan manfaat yang maksimal pula bagi diri kita. Selain menjadi ladang pahala bagi umat muslim, berpuasa juga memiliki manfaat yang luar biasa … Continue reading 10 Manfaat dan Dampak Ilmiah Puasa pada Kesehatan Tubuh

Bulan Ramadhan Momentum Berbuat Kesalehan

JAKARTA– Ramadhan bukan hanya momentum meningkatkan kesalehan pribadi. Ramadhan juga saat tepat untuk memperbaiki kondisi umat. Ketua Umum Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Prof Didin Hafidhuddin mengungkapkan pentingnya Ramadhan sebagai momentum kesalehan sosial. “Kesalehan ada dua. Ada kesalehan individual, ada pula kesalehan sosial. Keduanya berkaitan dan saling menguatkan. Orang yang saleh secara individual diharapkan juga … Continue reading Bulan Ramadhan Momentum Berbuat Kesalehan

Puasa itu untuk Allah

Assalamualaikum wr wb. Ustaz, mengapa dalam hadis disebutkan Allah SWT menegaskan bahwa ibadah puasa untuk-Nya dan hanya Dia sendiri yang membalasnya? Bukankah semua amal ibadah kita itu untuk Allah dan Allah jugalah yang membalas semua amal ibadah kita? Imakyadi Jakarta —————————————————-   Waalaikumussalam wr wb. Dari Abu Hurairah, ia berkata, Rasulullah bersabda, ‘Setiap amalan kebaikan … Continue reading Puasa itu untuk Allah

Kisah Pendamba Cinta Ilahi, Haji Berjalan Kaki 5700 Km

JAKARTA– Senad Hadzic, seorang Muslim Bosnia, adalah pejalan spiritual (salik) paling tangguh zaman ini. Ia berhasil membuktikan pada dunia akan besar dan kuatnya dorongan cinta Ilahi di dalam dirinya yang tertanam sejak kecil. Cinta Ilahi, cinta kepada Allah, telah melembutkan sekaligus menguatkan hatinya; hatinya yang lembut, melelehkan air mata di setiap doa-doa malamnya dan di setiap … Continue reading Kisah Pendamba Cinta Ilahi, Haji Berjalan Kaki 5700 Km

Hal yang Ditakutkan Rasulullah Menimpa Umatnya

Oleh: M Sinwani    Suatu kali, Rasulullah SAW pernah mengingatkan para sahabat akan hal yang paling beliau takutkan dengan berkata, ”Sesungguhnya hal yang paling aku takutkan atas diri kalian adalah syirik kecil.” Para sahabat langsung bertanya, ”Apakah yang dimaksud dengan syirik kecil itu, wahai Rasulullah?” Rasul menjawab, ”Riya.” Riya adalah harapan untuk mendapatkan sanjungan, kemuliaan, atau … Continue reading Hal yang Ditakutkan Rasulullah Menimpa Umatnya

Selama Musim Haji Suhu di Arab Saudi Bisa Mencapai 50 Derajat Celsius

Jakarta (Sinhat)–Staf Ahli Menteri Kesehatan, Chairul Radjab Nasution menjelaskan, selama musim haji suhu di Arab Saudi bisa mencapai mencapai 50 derajat celsius. “Suhu udara di sebagian besar wilayah Arab Saudi saat musim haji nanti diperkirakan bisa mencapai 50 derajat celsius. Jadi, mohon kepada calon jamaah haji untuk menjaga kondisi kesehatannya dan perbanyak minum air dan … Continue reading Selama Musim Haji Suhu di Arab Saudi Bisa Mencapai 50 Derajat Celsius

Dua Tanda yang menjadi Ciri Ibadah Haji Anda Mabrur

Terdapat dua tanda yang menjadi ciri bahwa ibadah haji yang dikerjakan diterima di sisi-Nya. Pertama, tanda yang terdapat di tengah-tengah pelaksanaan ibadah haji, yaitu orang yang berhaji melaksanakannya dengan ikhlas dan sesuai dengan tuntunan rasulullahshallallahu ‘alaihi wa sallam. Kedua, tanda yang muncul setelah ibadah haji dikerjakan, yaitu tumbuhnya keshalihan pada diri orang yang telah berhaji, … Continue reading Dua Tanda yang menjadi Ciri Ibadah Haji Anda Mabrur