Hukum Bersedekah Sebelum Membayar Utang

Artikel ini akan menjelaskan hukum bersedekah sebelum membayar utang. Belakangan ini marak kasus masyarakat terlilit pinjaman online. Akses yang mudah untuk melakukan transaksi tersebut, membuat tak sedikit orang memiliki utang. Menambah rumitnya permasalahan utang-piutang.  Di sisi lain, dengan ragam motivasi seseorang ingin tampil paling religius di publik antara lain misal memberikan santunan atau sedekah. Pertanyaannya, … Continue reading Hukum Bersedekah Sebelum Membayar Utang

Bingung Puasa Sunnah Syawal atau Membayar Hutang Puasa?

Setiap tahun, umat Islam dihadapkan pada pilihan yang penting: apakah lebih baik melaksanakan puasa sunnah enam hari di bulan Syawal atau mengqadha puasa Ramadan yang tertinggal? Pilihan ini sering kali menjadi bahan diskusi dan pertimbangan yang mendalam bagi banyak individu yang ingin memaksimalkan amal ibadah mereka. Puasa sunnah enam hari di bulan Syawal telah dianjurkan … Continue reading Bingung Puasa Sunnah Syawal atau Membayar Hutang Puasa?

Apakah Boleh Puasa Syawal Sebelum Membayar Hutang Puasa?

Akibat suatu kendala tertentu membuat sebagian orang tidak melaksanakan puasa Ramadhan secara penuh. Tetapi, kebanyakan orang tidak lantas mengqadha puasanya, bahkan ada yang memilih untuk melaksanakan puasa syawal terlebih dahulu. Lantas, apakah boleh puasa Syawal sebelum membayar hutang puasa? Dalam literatur kitab fikih, dijumpai beberapa keterangan yang menjelaskan mengenai kewajiban untuk menyegerakan qadha puasa Ramadhan … Continue reading Apakah Boleh Puasa Syawal Sebelum Membayar Hutang Puasa?

Hukum Melunasi Utang dengan Lebih Akibat Inflasi

Hukum melunasi utang dengan lebih akibat inflasi dalam Islam merupakan isu yang kompleks dan memiliki berbagai pendapat di kalangan ulama. Berikut ini akan dijelaskan beberapa pandangan utama terkait persoalan tersebut. Utang piutang merupakan salah satu aspek penting dalam kehidupan manusia. Dalam Islam, terdapat aturan dan hukum yang mengatur tentang utang piutang, termasuk bagaimana cara pembayarannya. … Continue reading Hukum Melunasi Utang dengan Lebih Akibat Inflasi

Bijak dalam Utang Piutang

Bagi yang menunda pembayaran atau tak melunasi utang padahal mampu, dalam Islam dianggap pelaku kriminal, ada sanksi atasnya TIDAK salah memang opini bahwa utang pemutus silaturahim paling tajam. Karena tak jarang berawal dari utang timbul permusuhan yang berakhir di meja hijau atau melayangnya nyawa. Mengapa terjadi demikian? Ada perihal yang terlupakan oleh pelaku utang piutang. … Continue reading Bijak dalam Utang Piutang

Pentingnya Memiliki Agunan Saat Terlilit Utang, Ini Alasannya

Memberikan jaminan atas utang sangat diwajibkan dalam Islam agar ada jaminan pelunasan utang yang bersangkutan Oleh: Dr Shamsiah Mohamad   TIDAK dipungkiri, ada berbagai alasan yang mendorong pihak yang bersangkutan terlilit utang. Terkadang seseorang berada dalam situasi putus asa dari aspek keuangan. Malah kadang dia tidak terlalu putus asa, tapi dia butuh uang tambahan untuk … Continue reading Pentingnya Memiliki Agunan Saat Terlilit Utang, Ini Alasannya

Lupa Jumlah Utang Puasa; Begini Cara Menggantinya!

Mengganti utang puasa Ramadhan adalah kewajiban bagi setiap muslim yang tidak bisa berpuasa di bulan Ramadan karena sakit, dalam perjalanan, atau sebab-sebab lainnya. Namun, bagaimana jika kita lupa berapa jumlah utang puasa yang kita miliki? Perintah Mengqadha Puasa Ramadhan Makna dari qadha berarti mengerjakan ibadah di luar waktunya. Dalam hal ini, qadha puasa adalah melakukan … Continue reading Lupa Jumlah Utang Puasa; Begini Cara Menggantinya!

Begini Tuntunan Islam dalam Menagih Utang Bagi yang Sulit Melunasi

Barangsiapa memudahkan orang lain, Allah akan memberi kemudahan. Sebagai seorang Muslim, Islam mengajarkan adab untuk menagih utang terutama bagi mereka yang kesulitan membayar. Dalam buku Syarah Riyadhus Shalihin jilid dua karya Imam An nawawi dijelaskan ungkapan, “Barang siapa memberikan kemudahan kepada orang dalam kesulitan, maka Allah akan memberinya kemudahan kepadanya di dunia dan di akhirat”, … Continue reading Begini Tuntunan Islam dalam Menagih Utang Bagi yang Sulit Melunasi

Pemilik Kontrakan Hendak Menagih Utang Penyewa, Ini Adabnya

Adab dalam menagih maupun membayar kontrakan pun harus diperhatikan. Antara penyewa dan yang menyewakan kontrakan di dalam Islam, keduanya masuk dalam kategori muamalah. Sehingga selain kesepakatan yang perlu diatur antara keduanya, adab dalam menagih maupun membayar kontrakan pun harus diperhatikan.   Sebagaimana diketahui, ramai menjadi perbincangan publik mengenai kasus penganiayaan kepada penyewa kontrakan. Seorang pemilik kontrakan, … Continue reading Pemilik Kontrakan Hendak Menagih Utang Penyewa, Ini Adabnya

Doa Terbebas dari Hutang yang Diajarkan Rasulullah

Hutang merupakan suatu kebutuhan yang pasti dilakukan oleh semua orang ketika dalam kondisi terdesak. Rasanya, hampir tidak ada satu pun manusia termasuk yang kaya sekalipun yang tidak melakukan transaksi hutang piutang. Membeli rumah, mobil, alat rumah tangga hingga keperluan usaha lainnya. Namun, bagi masyarakat bawah hutang terkadang bukan untuk kepentingan yang lebih besar. Hanya untuk … Continue reading Doa Terbebas dari Hutang yang Diajarkan Rasulullah